Green Pramuka City Hunian Strategis dan Nyaman di Pusat Kota

Green Pramuka City Hunian Strategis dan Nyaman di Pusat Kota - Dengan tetap mengusung konsep kawasan hunian superblok yang terintegrasi, Green Pramuka Apartment kini berganti nama menjadi Green Pramuka City. Hal ini senada dengan perkembangan pembangunan proyek apartemen ini serta visi dari PT. Duta Paramindo Sejahtera (PT. DPS) selaku pengembang Green Pramuka City.

f:id:carasiti:20160902180018j:plain

 

Perkembangan proyek ini meliputi penambahan berbagai fasilitas, sarana dan prasarana termasuk didalamnya komersial area yang diharapkan dapat menunjang kenyamanan penghuni maupun calon penghuni Green Pramuka City Hunian Strategis dan Nyaman di Pusat Kota. Dengan tidak meninggalkan konsep awal dari proyek ini, yaitu hunian ekslusif yang terletak di lokasi strategis yang merupakan pertemuan dari 3 wilayah Jakarta (Jakarta Pusat, Jakarta Utara, dan Jakarta Timur), dan dibangun dengan konsep hijau di area seluas 12,9 Ha dengan 80% ruang terbuka dan pengelolaan lingkungan yang berkelanjutan.

PT. Duta Paramindo Sejahtera (PT. DPS)

menjadi goal dari visi Green Pramuka City. Setelah meraih sukses dengan 100% penjualan unit di 4 tower sebelumnya (Tower Faggio, Tower Pino, Tower Chrysant, dan Tower Bougenville), saat ini kami sedang memasarkan Tower ke-5 dan ke-6 "Orchid dan penelope" (70% unit terjual) setelah launching pada bulan Januari dan April 2013 dan Tower ke-7 "Scarlet" yang baru saja launching pada bulan Juni 2013. Sesuai dengan goal dari visi kami, tentu saja perkembangan berbagai macam fasilitas untuk tenant (penghuni) di dua tower existing (Tower Faggio dan Tower Pino) diutamakan. Saat ini sudah tersedia foodcourt, exibhition hall, jogging track, jungle pond, ATM center, playground, serta kolam renang sebagai perwujudan dari slogan kami yaitu "One Stop Living Environment"”


Misi Kami

The best view Apartment with new concept of entertainment and lifestyle at the lower area

Duta Paramindo Sejahtera melalui produknya Green Pramuka City di Jakarta Pusat tetap fokus menyediakan hunian yang layak bagi masyarakat kelas menengah. Direktur Utama Duta Paramindo Sejahtera Rudy Herjanto mengatakan ada dua alasan yang mendasari perusahaan menyasar segmen menengah. “Pertama, kami merasa segmen menengah dan menengah bawah merupakan lapisan paling tebal, dibandingkan segmen atas.

Green Pramuka City Fokus Pada Segmen Menengah

 

Kedua, kami turut mendukung program Pemda DKI Jakarta menyediakan hunian layak dengan harga terjangkau,†tuturnya pada Bisnis.com, di sela acara penandatanganan kerjasama antara Duta Paramindo Sejahtera dengan Perum Damri, Senin (15/6/2015). Pada lahan seluas 12,9 hektar, perusahaan berencana membangun 17 tower hunian vertikal yang menyasar segmen menengah. Setiap tower memiliki kapasitas 750 unit - 1.000 unit. Untuk pengembangan setiap tower, sambung Rudy, pihaknya membutuhkan dana Rp250 miliar - Rp300 miliar. Pembangunan tower 1-4 sudah rampung dan diserahterimakan.

Pengembang Serahterimakan Green Pramuka Tahap II Mulai 2016

PT Duta Paramindo Sejahtera menargetkan proses serah terima unit apartemen Green Pramuka City tower 5 sampai dengan 8 atau tahap II pada awal 2016.

Direktur Utama PT Duta Paramindo Sejahtera Rudy Herjanto Saputra mengatakan pada lahan seluas 12,9 hektare di Cempaka Putih, Jakarta Pusat tersebut perusahaan berencana mengembangkan 17 tower hunian vertikal.

Perseroan sudah melakukan serah terima tahap I pada tower 1 sampai dengan 4, yang kini sudah menampung sekitar 8.000 KK. Setiap tower memiliki kapasitas 750 unit - 1.000 unit dengan biaya pengembangan satu gedung berkisar Rp250 miliar.

“Pembangunan Green Pramuka City diharapkan dapat menjawab masalah hunian di DKI Jakarta dengan jumlah penduduk yang semakin padat, akses lahan yang semakin terbatas dan mahal serta tingkat kemacetan yang tinggi,” ujarnya melalui siaran pers kepada Bisnis.com, Senin (31/8/2015).

Dalam ajang Golden Property Awards 2015 pekan lalu, Green Pramuka City berhasil meraih penghargaan sebagai Best Urban Living Apartment untuk wilayah DKI Jakarta.

Sebelumnya, perseroan juga telah meraih berbagai penghargaan seperti Penghargaan BTN sebagai Pengembang Terbaik, Penghargaan DKI Tata Kota - Konsep Rusunami Terpadu dan Terbaik, dan Penghargaan BTN Pengembang KPR - Nonsubsidi Terbaik.

Baiklah hanya Ini saja dulu sobat http://carasiti.hatenablog.com/ sedikit informasi yang bisa admin bagikan. Semoga bermanfaat buat anda semuanya. Jangan lupa baca juga artikel sebelumnya terkait Staedtler Pensil Terbaik Untuk Anak. Terima kasih sudah berkunjung dan membaca postingannya. Demikianlah artikel ini dibuat dalam rangka mengikuti kontes seo Green Pramuka City Hunian Strategis dan Nyaman di Pusat Kota.

Sumber artikel https://carasiti.wordpress.com/2016/07/07/green-pramuka-city-hunian-strategis-dan-nyaman-di-pusat-kota/